Senin, 10 Desember 2018

PRESIDEN JOKOWI MELANTIK GUBERNUR DI BENGKULU DAN JUGA RIAU



Prosesi pelantikan diawali dengan kirab pasukan pengamanan Presiden bergerak dari Istana Merdeka menuju Istana Negara,Presiden Jokowi melantik Rohidin Mersyah sebagai Gubernur Bengkulu dan Wan Thamrin Hasyim sebagai Gubernur Riau di Istana Negara.

Jokowi mendengarkan petikan Keputusan Presiden yang tertuang dalam keputusan Presiden Nomor 214/P dan Keppres Nomor 215/P tahun 2018 mengenai Pengesehan dan Pengangkatan Gubernur Riau dan juga Gubernur Bengkulu.

Memegang teguh UUD Negara RI tahun 1945,bahwa beliau akan memenuhi kewajiban beliau sebagai gubernur dengan sebaik-baiknya dan seadil-adilnya,kedua Gubernur mengikuti ucapan Jokowi di Istana Negara.

Sementara Wan Thamrin menggantikan Arsyadjuli Andi Rachman yang memilih mundur dari jabatannya setelah kalah di Pilgub Riau dan memutuskan maju menjadi caleg di Pileg 2019,untuk diketahui Rohidin menggantikan posisi Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti yang telah menjadi terpidana korupsi kasus free proyek.

Tagged:

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.